Ada yang tidak tahu Google Adsense ?? Adsense menurut adalah suatu hal yang wajib dimiliki atau dirasakan oleh setiap blogger, vlogger, imers ataupun pegiat online, karena kalau belum pernah merasakan gajian dari adsense, berarti kehidupan blog kalian bagaikan sayuran tanpa garam alias hambar hihihi… Aku sendiri sudah mengenal adsense sejak tahun 2008. Saat itu Google hanya menerima blog yang menggunakan bahasa inggris saja dan untungnya lagi saat itu saya memiliki teman yang jago bahasa inggris, jadi bikin blog bahasa Inggris gampang banget.
Berbeda dengan jaman sekarang, mendaftar Google Adsense sudah bisa menggunakan blog yang menggunakan bahasa Indonesia. Walaupun udah boleh menggunakan blog bahasa Indonesia, tingkat blog kita di approved Google Adsense masih kalah banyak dibandingkan kita daftar Google Adsense menggunakan blog yang pakai bahasa Inggris. Selain faktor bahasa, ada persyaratan lain yang harus diperhatikan saat mendaftar ke Google Adsense. Nah berikut ini beberapa tips daftar Google Adsense agar mudah di approved berdasarkan pengalaman aku:
Itu dia beberapa tips dari pengalaman aku mendaftarkan blog untuk akun Google Adsense. Sampai saat ini aku masih memiliki 4 akun Google Adsense yang umurnya rata-rata udah 3-4 tahunan dan masih digunakan sampai sekarang. Tidak semua akun GA yang aku miliki masih menghasilkan dollar per bulan, maklum nasib separuh blogger ya gini hehe..
Oh ia, setelah mendaftar di Google Adsense, biasanya nanti kita akan masuk dalam tahapan review. Nah ketika Masa Review, usahakan kalian publish 4 buah artikel atau lebih setiap harinya. Dari pengalaman sih, kalau kita posting artikel 4x lipat saat proses review maka peluang akun Google Adsense untuk diterima semakin besar.
Sekian dulu Tips Daftar Google Adsense Agar Mudah Approved dan selamat mencoba. Kalau udah di approved Google dan udah PI, jangan lupa traktir aku cendol di kaskus ya hihii.
Rabu, 20 Maret 2024 kemarin aku berkesempatan untuk mengikuti event ASUS ROG Blogger Gathering Yogyakarta…
Kini pelajar tidak hanya membutuhkan laptop untuk sarana hiburan saja tetapi juga untuk mengerjakan tugas…
Kredit tanpa agunan adalah produk bank yang banyak diminati. Terdapat beberapa faktor yang membuat masyarakat…
Siapa yang tidak ingin mempunyai masa depan yang lebih baik? Semua orang pasti menginginkannya. Saat…
Jogja terbuat dari rindu, pulang dan angkringan merupakan sebuah kalimat penggalan dari sajak yang ditulis…
Genap satu dekade, belalang tempur berwarna putih biru milik istri telah menemani perjalanan hidup mengelilingi…
This website uses cookies.